Terkait Perjalanan Dinas Fiktif, Kejari Secepatnya Panggil Dewan Kaur
Editor: Riky Dwiputra
|
Selasa , 04 Feb 2025 - 22:46

Kasi Intel Kejari Kaur Andi Febrianda SH, MH--Rusman Aprizal/RB
Sebagai informasi, Jumat, 24 Januari 2025 tim penyidik juga langsung bergerak cepat melakukan penggeledahan di Setwan Kaur sebanyak 20 bundel Surat Pertanggung Jawaban (SPJ) perjalan Dinas tahun 2023 disita, kemudian juga ada beberapa alat elektronik dan handphone ikut diambil oleh tim penyidik untuk kebutuhan Penyidikan.