Berawal dari Hotel Milik Warga Tionghoa, Berubah Menjadi Masjid yang Megah

Sejarah Masjid Al-Jihad Curup ternyata berawal dari hotel milik warga Tionghoa. (Foto: Ari Saputra Wijaya/KORANRB.ID)--

BACA JUGA:Masya Allah! Masjid Al Jihad Seluma Berusia 1 Abad Lebih, Begini Sejarahnya

Pada tahun 1969 berdirinya masjid Al-Jihad, bangunan Masjid Al-Jihad dari berdinding seng menjadi semen kemudian dari berbahan kayu menjadi besi yang kokoh. Pada 3 Agustus 1987 pembangunan masjid Al-Jihad selesai dilaksanakan dengan menambahkan Menara Syiar. Selanjutnya bangunan ini diresmikan oleh PP Muhammadiyah yaitu Drs. H. Lukman Harun. Selanjutnya Masjid Al-Jihad mengalami 

perluasan halaman pada 6 Juni 2010 yang diresmikan langsung oleh Bupati Rejang lebong saat itu yaitu H. Suherman, SE. MM. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan