DAK dan BTT untuk SMKN 3 Kota Bengkulu, Perbaikan Diajukan Rp5,5 Miliar

KUNJUNGAN: Pasca kebakaran, warga sekitar dan dewan guru SMKN 3 Kota Bengkulu melakukan kunjungan ke lokasi. BELA/RB--

BACA JUGA:Masih Ada 1.113 Kuota PBI BPJS Kesehatan

Selain itu, akan ada juga yang menggunakan dana Biaya Tak Terduga (BTT). Namun, tidak sepenuhnya BTT seperti yang direncanakan pada awal kebakaran lalu.

"DAK sudah masuk dalam salah satu sumber APBD, ini akan kita alihkan ke beberapa item. Salah satunya untuk pembangunan SMK 3 Kota Bengkulu. Disamping nanti mungkin ada anggaran lain dari pusat dalam bentuk BTT dan sebagainya, karena inikan bencana," terang Isnan, Rabu (3/11). 

BACA JUGA:Klaim Asuransi Kecelakaan Lalu Lintas Capai Rp17 Miliar

Saat ini, pihaknya sedang melakukan perhitungan tertulis, untuk menghitung dari segi total kerugian dan kebutuhan anggaran yang akan digunakan untuk pembangunan sekolah tersebut.

Setelahnya, hasil perhitungan tersebut akan dilakukan pengajuan ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek). 

BACA JUGA:5 Januari, DPA Harus Masuk, Kejar Realisasi Anggaran

"Mereka meminta data yang kongkret. Untuk itu, kita harap dapat dianggarkan untuk membantu proses pembangunan SMKN 3 ini nantinya," tutur Isnan. (bil)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan