17 TPS Rawan Banjir di Kota Bengkulu, Ini Lokasinya

TPS RAWAN BANJIR: Hasil pemantauan TPS rawan banjir di Kota Bengkulu terdapat 17 TPS rawan, berada di Kelurahan Lempuing Kecamatan Ratu Agung, Kelurahan Rawa Makmur dan Kelurahan Bentiring Kecamatan Muara Bangka Hulu, Kemudian di Kelurahan Tanjung Aggung --

“Bukan hanya personel saja, tetapi untuk peralatan, lalu stok bahan pokok yang sering kita sebut buffer stok juga sudah kita pastikan ama,” terang Will.

Will berharap, daerah masyarakat yang masuk dalam zona rawan bencana seperti banjir dapat mempersiapkan diri. Masyarakat dihimbau untuk melakukan evakuasi berharga ke tempat yang lebih tinggi dan lebih aman.

“Barang berharga mohon diamankan sertifikat, BPKB, ijazah, akta kelahiran, kartu keluarga, surat tanah dan barnag barang lain, agar diamankan untuk menghindari kerusakan,” ucap Will.

Will juga mengingatkan pentingnya masyarakat selalu melakukan kordinasi dengan pihak BPBD Kota Bengkulu untuk update saat terjadi bencana.

“Saling komunikasi, ini penting, agar semua bisa terpantau dan terpetakan oleh BPBD Kota Bengkulu,” sebut Will.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan