Bupati Seluma Pastikan Jembatan Viral Desa Simpang, April Mulai Dikerjakan

BERI KEPASTIAN: Bupati Seluma memastikan jembatan di Desa Simpang mulai dikerjakan pada April 2024. Foto: Zulkarnain Wijaya/RB--

Dua masyarakat Desa Simpang, yakni Aprinto dan Martono telah menghibahkan tanah berukuran 6x6 meter di setiap ujung jembatan yang akan dibangun.

"Saat ini kita masih menunggu dan berharap cepat direalisasikan. Masyarakat sudah mendukung. Terbukti dengan adanya hibah sepetak tanah di kedua ujung lokasi relokasi jembatan,’’ ungkap Kades.

BACA JUGA:Ini 2 Alasan Mengapa Manusia Tidak Merasakan Bumi Berputar? Begini Penjelasannya

Viralnya jembatan gantung di Desa Simpang Kecamatan Seluma Utara beberapa waktu lalu memang sudah menjadi perhatian Kementerian PUPR. 

Rencananya, ukuran jembatan yang direlokasi akan sama persis dengan jembatan yang dibangun sebelumnya, yakni panjang 45 meter dan lebar 1,5 meter.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan