Dinkes Lebong Pastikan Sidak Pasar Menyasar Takjil Ramadhan
PASAR: Dalam waktu dekat Dinkes Lebong akan sidak ke pasar takjil di pelataran Pasar Tradisional Modern (PTM) Muara Aman. Foto: Muharista Delda/RB --
BACA JUGA:Tahapan Pilkada Serentak Dimulai Mei 2024, Bawaslu Provinsi Bengkulu Awasi ASN
BACA JUGA:Imbauan Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah Saat Membuka Murokaz Al-Quran di Masjid Raya Baitul Izzah
Tetapi Disperindagkop UKM juga diminta memantau harga jual bahan makanan oleh para pedagang agar tidak ada masyarakat yang dirugikan.
‘’Tujuannya agar jangan sampai ada pedagang yang menaikkan harga bahan makanan secara sepihak dengan maksud mencari keuntungan besar di tengah kebutuhan bahan makanan yang meningkat,’’ ungkap Tina.
Selain bertujuan mengendalikan harga, operasi pasar juga dimaksudkan untuk memastikan ketersediaan stok sembakonya. Jangan sampai terjadi kelangkaan karena adanya monopoli dari oknum pedagang atau pihak yang sengaja ingin mendapatkan keuntungan sepihak.