Jadwal Liburan yang Tepat Pengaruhi Suasana Hati Anak

BERMAIN: Anak akan bebas dan ceria bermain di tempat yang memiliki suasana baru.--Firmansyah/RB

BACA JUGA:Kapal MH Husni Thamrin Mulai Layani Penyeberangan ke Pulau Enggano

Lanjutnya, seperti mengajak anak berenang, dimana kegiatan ini memiliki banyak manfaat baik bagi kesehatan dan juga pada mental anak. 

Sebab dengan melakukan gerakan di dalam air dapat melatih otot-otot anak, maka dari itu berenang. 

Baik dilakukan satu kali dalam seminggu.

Apa lagi jika anak memiliki rencana kedepan harus memiliki tinggi yang ideal, maka lebih baik dibentuk sejak dini.

BACA JUGA:Safari Ramadan, Pemkab Bengkulu Tengah Salurkan Bantuan Masjid Rp30 Juta

"Berenang bagi anak dan sangat bermanfaat terutama untuk tumbuh tingginya.

Karena di usia  pertumbuhan jika ingin memiliki tinggi yang ideal otot-otot yang dimiliki harus sering dirangsang dan dilatih," jelasnya.

Pertama anak diajak berenang semua akan enggan masuk kedalam kolam karena takut. 

Maka dari itu secara perlahan-lahan diajak dengan menggunakan baju pelampung dan beberapa mainan yang menjadi favoritnya, akan membuat sang anak semakin percaya diri untuk bermain air.

BACA JUGA: Hanya Honorer Terdaftar Dalam Dapodik Berhak Ikut Tes PPPK Guru

"Pertama memang takut-takut, setelah berani sekarang kalau sudah di dalam air, malah betah berlama-lama.

Namun tetap bunda kita harus awasi, agar tidak terjadi apa-apa mengingat Si Kecil masih sangat butuh pengawasan,"sampainya.

Lanjutnya, selain itu juga dengan bermain air dan berenang ini akan membangkitkan nafsu makan anak hingga dua kali lipat. 

Maka dari itu, bagi anak yang malas makan, orang tua dapat mencoba terapi berenang ini. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan