Daftar Sekarang, Berangkatnya Kapan? Ini Update Waiting List Haji di Bengkulu!
Jemaah haji saat menunaikan ibadah haji 2023 lalu--Bela/rb
Hal itu menandakan antusiasme masyarakat Bengkulu dalam menjalankan salah satu rukan wajib umat Islam ini, yakni menunaikan haji jika mampu.
BACA JUGA:Mengenal 11 Manfaat Paprika untuk Kesehatan Tubuh
Berdasarkan informasi dari Aplikasi Siskohat Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Bengkulu pula, dihimpun waktu tunggu haji Kabupaten/kota di Provinsi Bengkulu. Berikut daftar terbarunya!
1. Kota Bengkulu
Kota Bengkulu menjadi daerah dengan waktu tunggu terlama dibanding dengan 9 kabupaten lainnya di Provinsi Bengkulu.
Hal itu dikarenakan, dibanding 9 kabupaten lainnya, Kota Bengkulu memiliki pendaftar haji terbanyak yakni mencapai 9.333 orang (Data Siskohat terupdate).
Dengan waiting list yakni 32 tahun. Artinya, daftar haji sekarang berangkat tahun 2056.
BACA JUGA:6 Keutamaan Malam Nuzulul Qur’an, Salahsatunya Kesempatan untuk Bertobat
Banyaknya pendaftar haji di Kota Bengkulu ini juga membuat Kota Bengkulu mendapatkan kuota terbanyak pemberangkatan haji tiap tahunnya, jika dibandingkan dengan 9 kabupaten lain di Provinsi Bengkulu.
Bahkan ditahun 2024 ini, Kota Bengkulu mendapat alokasi pemberangkat haji yakni 293 orang. Hampir 2 kali lipat dibandingkan dengan kabupaten-kabupaten lainnya.
2. Kabupaten Bengkulu utara
Jumlah waiting list Bengkulu Utara saat ini yakni 3.646 orang.
BACA JUGA:Selain Wangi, Ini 8 Manfaat Ketumbar Bagi Kesehatan
Jika kamu merupakan masyarakat Bengkulu Utara dan ingin melakukan pendaftaran haji.
Kamu haru menunggu 19 tahun untuk bisa berangkat.