Berikut Waktu yang Tepat dan Dan Cara Memilih Tempat Istirahat Saat Mudik

ISTIRAHAT: Rumah makan dengan parkiran yang luas bisa menjadi pilihan untuk mengisi tenaga. Foto : Firmansyah/koranrb.id--

Hal ini dikarenakan untuk mencegah ada pihak lain yang mengetahui berapa jumlah orang dalam kendaraan tersebut.

BACA JUGA:Open House di Balai Raya Semarak Terbuka untuk Masyarakat, Ini Pesan Gubernur Bagi Para Pemudik

Setelah itu kemana tujuan anda, serta apa saja barang bawak'an anda.

Sebab pelaku tindak kejahatan dilakukan bukan karena niat, namun karena ada kesempatan yang memungkinkan dilakukan tindakan kriminal.

Untuk itu jika anda benar-benar ingin membeli oleh-oleh ataupun menyicipi buah-buahan yang anda inginkan.

Cobalah memilih tempat belanja di sentra oleh-oleh, ataupun pedagang yang berjualan masih didalam kota.

BACA JUGA:Waspada Microsleep, Ini 3 Waktu Terbaik Berkendara saat Mudik Lebaran 2024

Kewaspadaan perlu anda tingkatkan dalam melaksanakan mudik, baik kewaspadaan saat berkendara, dan juga kewaspadaan anda kelehan serta menjadi korban tindakan kriminal.

Semoga informasi diatas dapat mengantarkan anda menempuh perjalanan mudik dengan selamat. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan