Daun Salam bagi Kesehatan, Begini Cara Mengolahnya

Daun Salam bagi Kesehatan. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ freepik/ koranrb.id--

Kayu manis dan daun salam dijadikan satu, lalu tambahkan air.

Sekitar lebih kurang 20 menit didihkan, kemudian saring.

Setelah itu ditambahkan madu.

BACA JUGA:Libur Lebaran, Pelayanan Kesehatan Tak Boleh Kendor

Teh kayu manis herbal siap di minum.

Supaya lebih terasa segar, diminum dalam keadaan hangat.

Teh Daun Salam Murni

Bagus untuk kesehatan

BACA JUGA:Selain Mencegah Kanker, Ini 10 Manfaat Kesehatan dari Konsumsi Teh Kombucha

Punya rasa yang khas dan unik

Menimbulkan efek relaksasi pada tubuh.

Bahan-Bahan teh daun salam murni:

~ Siapkan 2–3 gelas air

BACA JUGA:Selain Melindungi Mata, Ini 9 Manfaat Pare untuk Kesehatan Tubuh

~ Ambil 4–5 lembar daun salam

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan