Sekda Bengkulu Selatan Ajak ASN Profesional dan Bertanggungjawab Melayani Masyarakat

PESAN: Sekretaris Daerah Bengkulu Selatan, Sukarni saat mengingatkan kinerja ASN.-foto: dok/koranrb.id-

KORANRB.ID - Sekretaris Daerah (Sekda) Bengkulu Selatan Sukarni Dunip SP M.Si mengajak  Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Bengkulu Selatan untuk profesional dan penuh tanggung jawab dalam melayani masyarakat.

Diungkapkan Sekda Sukarni, jabatan adalah pilihan dan harus dipertanggungjawabkan.

Terhadap seluruh aparatur sipil negara Bengkulu Selatan, baik PNS ataupun PPPK harus memiliki profesional kerja.

Berulang kali Sukarni menyebut aparatur sipil negara adalah pelayan masyarakat.

BACA JUGA:Balon Bupati Bengkulu Tengah Rachmat Riyanto dan Balon Bupati Bengkulu Utara Arie Optimis Diusung Perindo

BACA JUGA:Mamalia Darat Paling Langka di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Badak Jawa yang Terancam Punah

Maka dari itu tidak ada pilihan selain melayani masyarakat dalam bentuk apapun.

"Secara umum terkait ASN ini semakin kesini dituntut profesional kerja sebagai pelayan publik," kata Sekda.

Dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai aparatur negara lanjut Sukarni, pegawai pemerintah memiliki risiko.

Dan resiko itu menjadi tanggung jawab sebagai pelayan masyarakat. 

Meskipun aparatur sipil negara berpakaian rapi menurut Sekda, tetap saja aparatur sipil negara adalah pelayan.

BACA JUGA:Ketua DPRD Kota Bengkulu Suprianto, Tokoh Lembak Kandidat Kuat Pilwakot Bengkulu

BACA JUGA:Posko Pengaduan Belum Dibuka, 20 Warga Kota Bengkulu Sudah Melapor Kerugian Akibat Listrik PLN Padam

Maka Pertanggungjawaban capaian secara teknis.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan