Ingin Ajukan KUR Bank Mandiri? Simak Syarat dan Ketentuan Ini

Minggu 21 Apr 2024 - 12:25 WIB
Reporter : Abdilatul fatwa
Editor : Fazlul Rahman

KORANRB.ID - Kalian ingin ajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR), saat ini Bank Mandiri kalian harus memperhatikan syarat serta kriteria yang ditetapkan.

 

Hal tersebut merupakan faktor penting untuk penentu apakah pinjaman kalian akan di terima atau ACC.

 

Tentunya, pengajuan pinjaman KUR akan melalui beberapa persyaratan seperti data diri, jenis usaha.

 

Sehingga hal tersebut turut menjadi perhatian kalian calon pengajuan KUR di Bank Mandiri 2024.

BACA JUGA:4 Ekor Rusa di Kantor Bupati Kepahiang Mati Serentak, Kok Bisa?

 

Namun banyak dari pengajuan baru mengetahui syarat dan kriteria saat ingin mengajukan ke Bank alias tanpa persiapan.

 

Disini Koranrb.id, mengajak para calon pengajuan untuk memperhatikan syarat-syarat, ketentuan sehingga layak menjadi kriteria calon pengajuan KUR.

 

1. Ketentuan Calon Debitur.

 

Harus berusia minimal 21 Tahun atau sudah menikah, usia calon Debitur Penempatan TKI dimungkinkan berusia minimal 18 Tahun.

 

Namun harus menyerahkan surat pernyataan calon debitur dan surat ijin dari orang tua/wali untuk bekerja di luar negeri.

 

BACA JUGA:Dana Rp500 Juta Dirasa Kurang, Kesbangpol Ajukan Tambahan Segini Jumlahnya

 

Kemudian, pelaku usaha yang dapat menerima fasilitas KUR yaitu memiliki usaha produktif yang layak dengan kriteria sebagai berikut.

 

Calon pengaju sedang menerima KUR pada penyalur yang sama, seperti kredit kepemilikan rumah, kredit atau leasing kendaran bermotor, kartu kredit, kredit dengan jaminan Surat Keputusan Pensiun (SKP), dan resi gudang dengan kolektibilitas Lancar.

 

Calon tersebut, masih memiliki baki debet kredit atau pembiayaan produktif dan kredit pembiayaan program di luar KUR.

 

Sehingga, apabila masih ingin jadi debitur KUR maka diperlukan surat keterangan lunas dengan lampiran cetakan rekening dari pemberi kredit pembiayaan sebelumnya.

 

BACA JUGA:Pinjaman KUR BSI 2024 Hingga Rp 175 Juta, Cek Persyaratan dan Skema Angsuran

 

2. Syarat KUR.

 

Harus memiliki dan terdaftar di aplikasi Permohonan Kredit

 

Foto copy E-KTP, KK, Surat Nikah, cerai (bagi yang sudah menikah/cerai)

 

Pas foto terbaru calon debitur dan pasangan

 

Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK), Surat keterangan domisili usaha/ Surat keterangan usah.

 

Tentu KUR sebagai program pemerintah yang telah berjalan cukup lama menjadi alternatif bagi masyarakat yang membutuhkan biaya, baik untuk mengembangkan atau membangun sebuah usaha kerakyatan.

BACA JUGA:Tabel Pinjaman KUR Mandiri 2024, dari Rp 60 Juta - Rp100 Juta, Cek Syaratnya

 

Target penyaluran KUR Mandiri tahun 2024 sebesar Rp37,5 triliun atau meningkat 3,46% dibandingkan tahun 2023 difokuskan pada sektor usaha produktif

 

Sektor usaha produktif itu seperti pertanian, perkebunan, jasa produksi, hingga industri pengolahan.

 

Namun, kalian harus memperhatikan dan mempertimbangkan kebutuhan dana yang diajukan.

 

Sehingga, pembayaran angsuran akan berjalan dengan baik serta lancar.

 

Adapun cara untuk memastikan kesanggupan kalian untuk membayar angsuran KUR dengan melihat besaran yang diajukan dan kemampuan untuk membayar di setiap bulannya.

BACA JUGA:Berikut Limit Pinjaman dari 4 Jenis KUR, Simak Penjelasan Berikut

 

Apakah kalian sanggup membayar dengan tenor 1 tahun atau paling lambat 5 tahun.

 

Pada angsuran KUR Mandiri limit Rp 60 juta, berikut tenornya.

 

12 bulan atau 1 tahun Rp 5.163.986

 

 24 bulan atau 2 tahun Rp 2.659.237

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 1.852.626

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 1.409.102

 

60 bulan atau 5 tahun Rp 1.159.968

 

Pada angsuran KUR Mandiri limit Rp 70 Juta, berikut tenornya.

 

12 bulan atau 1 tahun Rp 6.024.650

 

24 bulan atau 2 tahun Rp 3.102.443

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 2.161.397

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 1.643.952

 

60 bulan atau 5 tahun Rp 1.353.296

 

Pada angsuran KUR Mandiri limit Rp 80 juta, berikut tenornya.

BACA JUGA:Mau Pinjam KUR di Bank Bengkulu, Catat Syaratnya

 

12 bulan atau 1 tahun Rp 6.885.314

 

24 bulan atau 2 tahun Rp 3.545.649

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 2.470.168

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 1.878.802

 

60 bulan atau 5 tahun Rp 1.546.624

 

Tabel angsuran KUR Mandiri Rp 70 Juta

12 bulan 1 tahun Rp 6.024.650

 

24 bulan atau 2 thun Rp 3.102.443

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 2.161.397

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 1.643.952

 

 60 bulan atau 5 tahun Rp 1.353.296

 

Pada angsuran KUR Mandiri limit Rp 80 juta, berikut tenornya.

 

12 bulan atau 1 tahun Rp 6.885.314

 

24 bulan atau 2 tahun Rp 3.545.649

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 2.470.168

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 1.878.802

 

 60 bulan atau 5 tahun Rp 1.546.624

 

Pada angsuran KUR Mandiri limit Rp 90 juta, berikut tenornya.

 

12 bulan atau 1 tahun Rp 7.745.979

 

24 bulan atau 2 tahun Rp 3.988.855

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 2.778.939

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 2.113.653

 

60 bulan atau 5 tahun Rp 1.739.952

 

Pada angsuran KUR Mandiri limit Rp 100 juta, berikut tenornya.

 

BACA JUGA:Plafon Pinjaman KUR Rp 50 Juta, Begini Syarat Lengkap Mau Pinjam KUR

12 bulan atau 1 tahun Rp 8.606.643

 

 24 bulan atau 2 tahun Rp 4.432.061

 

36 bulan atau 3 tahun Rp 3.087.710

 

48 bulan atau 4 tahun Rp 2.348.503

 

60 bulan atau 5 tahun Rp 1.933.280

 

Besaran jumlah diatas, dapat diajukan sesuai dengan kemampuan dari calon nasabah KUR, sehingga disarankan untuk melihat kemampuan sendiri sebelum mengambil langkah tersebut. (*)

Kategori :