Aryono Merasa 8 Ribu Dukungan Tak Diverfak, Rayyendra: Kami Bekerja Diawasi Bawaslu

Kamis 18 Jul 2024 - 22:42 WIB
Reporter : Abdilatul Fatwa
Editor : Patris Muwardi

BACA JUGA:Gubernur Rohidin Silaturahmi ke Ketum PMJB, Ini Isi Pertemuannya!

BACA JUGA:Belum Tentukan Sikap, Ini Alasan Golkar Tak Masukkan Nama Arie dalam Survei Kedua

Sementara itu, Ketua KPU Kota Bengkulu, Rayyendra Pirasat merespon atas pernyataan Aryono yang melaporkan KPU Kota Bengkulu ke Bawaslu.

Dia menilai, bahwa verfak telah dijalankan dengan semestinya. Dikarenakan, pada mekanisme fervak sendiri tidak hanya dilakukan oleh petugas KPU saja. Namun langsung diawasi oleh Bawaslu Kota Bengkulu yang tersebar di setiap kecamatan di Kota Bengkulu.

“Verfak diawasi Bawaslu Kota Bengkulu, jadi apa yang dipertanyakan,” tandas Rayyendra.

Kategori :