Namun jika ditanam di halaman rumah atau pot, tanaman ini dipercaya tidak baik.
10. Pohon Beringin
Pohon beringin adalah jenis pohon yang bisa dengan cepat membesar dan membuat rumah anda akan muncul kesan seram.
BACA JUGA:Bukan Sekadar Petualangan, Ini Filosofi Kehidupan dari Olahraga Off-road
Selain itu, pohon beringin juga dipercaya menjadi tempat berdiam mahluk halus sehingga tidak disarankan ditanam di depan rumah atau bahkan di sekitar rumah.
Selain 10 tanaman yang tidak bagus ditanam di halaman depan rumah, ada juga tanaman yang baik ditanam di depan rumah.
Berikut 4 tanaman yang baik ditanam di halaman rumah.
1. Tanaman Jahe
Tanamanb ini dipercaya dapat mengusir atau emmbuat mahluk halus tidak betah di dalam rumah
2. Bunga Kenanga
Bunga kenanga memang bunga yang dikenal sangat dekat dengan kematian.
Ini karena bunga biasanya sangat lazim dan banyak terdapat di kawasan pemakaman.
Pohon bunga kenanga ini jika ditanam di depan rumah dipercaya sangat efektif untuk menangkal ilmu hitam terutama sihir.
3. Pohon Talas
Pohon talas juga dipercaya bisa menjaga hunian dari pencuri.
Pohon ini dipercaya bisa mengubah niat buruk seseorang atau pencuri yang ingin melakukan kejahatan di rumah yang halamannya ditanami pohon talas.