Kenali 12 Manfaat Telur Puyuh bagi Kesehatan

Rabu 21 Aug 2024 - 19:24 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Fazlul Rahman

10. Mendukung kesehatan mata

Telur puyuh juga mengandung lutein, zeaxanthin dan selenium.

Ketiga nutrisi tersebut dapat melindungi mata dari efek radikal bebas yang bisa menyebabkan gangguan mata seperti Katarak dan juga degenerasi makula.

Selain telur puyuh, kamu juga dianjurkan untuk mengonsumsi sumber vitamin A seperti ikan, hati sapi, wartel dan sayuran hijau lainnya untuk menjaga kesehatan mata.

11. Memelihara kesehatan kulit dan rambut

Telur puyuh kaya akan lemak sehat, vitamin, protein dan mineral.

Sejumlah nutrisi tersebut bisa menjaga kesehatan rambut dan kulit.

Protein berperan penting dalam proses pembentukan rambut serta jaringan kulit.

Oleh karena itu, dengan mengonsumsi telur puyuh, kesehatan kulit mu akan tetap terjaga dan tentunya tidak mudah rusak.

12. Mendukung tumbuh kembang anak

Kandungan gizi dalam telur puyuh cukup lengkap, sehingga sangat baik untuk mendukung tumbuh kembang anak.

Telur puyuh bahkan dapat menjadi salah satu pilihan MPASI yang bisa diberikan untuk bayi pada saat ia sudah mencapai usia 6 bulan.

Berkat kandungan protein dan lemak cukup tinggi, telur puyuh bahkan dapat mencegah stunting pada anak.

 

Kategori :

Terkait