Penciuman Sangat Tajam! Berikut 8 Fakta Unik Monyet Howler

Rabu 28 Aug 2024 - 07:56 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Dimana, monyet howler akan menghabiskan banyak waktu di atas pohon dan jarang berada di tanah.                                      

2. Nama monyet howler diambil dari kebiasaannya

Dikutip dari National Geographic, bahwa monyet howler dinamai dari vokalisasinya yang hirup pikuk. 

BACA JUGA:Apa Fungsi dari Hidung Peseknya? Berikut 7 Fakta Unik Monyet Emas Hidung Pesek

Dimana, sejumlah howler berteriak bersamaan, biasanya pada saat fajar atau pun petang hari. 

Adapun suara monyet ini dapat terdengar hingga 3 mil jauhnya.

Monyet howlee jantan memiliki tenggorokan yang besar dan ruang vokal khusus seperti cangkang, manfaatnya untuk menaikkan volume panggilannya.

BACA JUGA:Warnanya Tidak Benar-Benar Biru! Berikut 7 Fakta Unik Monyet Biru

Dengan vokalisasi tersebut digunakan untuk menyampaikan pesan jelas untuk menyampaikan bahwa itu adalah wilayah mereka.

3. Ekor monyet howlee bisa menggenggam

Monyet howler mempunyai ekor yang bisa menggenggam.

BACA JUGA:Wajahnya Mirip Burung Hantu! Berikut 5 Fakta Unik Monyet Hamlyn

Oleh karena itulah, maka ekornya bisa dijadikan kaki tambahan untuk menggenggam cabang pepohonan saat meluncur dan mencari makanan.

Dikutip dari A-Z Animals, karena ekor tersebut, maka monyet howler daoat berayun di pepohonan atau pun  mengambil buah di tanah.

BACA JUGA:Setia pada Pasangan! Berikut 5 Fakta Unik Burung Black Crake

4. Monyet howler mempunyai penciuman yang sangat baik

Tags :
Kategori :

Terkait