BACA JUGA:Makanannya Mengandung Racun! Berikut 6 Fakta Unik Burung Palila
Persebaran antillean crested hummingbird (burung kolibri jambul antilla) berada di Puerto Rico dan seluruh pulau di Lesser Antilles serta di sekitarnya.
Adapun habitat alaminya merupakan hutan dataran rendah lembap subtropis atau tropis, hutan semi kering dan bekas hutan yang terdegradasi.
BACA JUGA:Punya Pembantu untuk Merawat Anaknya! Berikut 5 Fakta Unik Burung Sri Lanka Blue Magpie
Antillean crested hummingbird juga ditemukan di taman, perkebunan atas hutan dan pegunungan tinggi.
Dikutip dari Animalia, antillean crested hummingbird pada umumnya berada di bawah ketinggian 500 meter.
Dimana, antillean crested hummingbird mungkin bergerak ke dataran yang lebih tinggi pada bulan Juli atau pun Agustus.
Selain itu, ada juga subspesies yang ditemukan di Amerika Serikat (AS).
BACA JUGA:Tidak Semua Burung Bisa Berkicau! Berikut 5 Fakta Unik Kicauan Burung
2. Menu makan antillean crested hummingbird sangat beragam
Adapun makanan antillean crested hummingbird adalah artropoda dan nektar dari berbagai semak berbunga, tanaman merambat.
Selain itu, ada ada juga pagar tanaman dan pohon berbunga besar seperti capparis tree, hibiscus, bauhinia, tabebuia dan delonix.
BACA JUGA:Mirip Kanguru! Berikut 5 Fakta Unik Wallaby, Tangguh Melawan Predator
Biasanya antillean crested hummingbird mencari makan di permukaan tanah hingga kanopi pohon tinggi tetapi nampaknya lebih suka tanaman berbunga di tumbuhan bawah.
3. Antillean crested hummingbird, sangat pemberani