Mirip Bunga Kembang Sepatu! Berikut 5 Fakta Sleeping Mallow

Minggu 24 Nov 2024 - 15:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BENGKULU, KORANRB.ID- Bunga sleeping mallow dengan nama ilmiahnya Malvaviscus arboreus, mirip dengan bunga kembang sepatu.

Bentuk bunga ini sangat mirip dengan bunga kembang sepatu, namun bunga ini berasal dari genus yang berbeda.

Bunga sleeping mallow merupakan tanaman berbunga yang berasal dari genus Malvaviscus.

BACA JUGA:Karnivora! Berikut 5 Fakta Unik Tanaman Venus Flytrap, Bisa Mencerna Selain Serangga

BACA JUGA:Burung Pengicau Indah! Berikut 5 Fakta Unik Murai Batu

Sementara bunga kembang sepatu berasal dari genus Hibiscus. 

Kedua bunga ini berasal dari famili yang sama yaitu Malvaceae.

Walaupun mempunyai nama ‘sleeping’, namun tanaman ini justru sangat menarik banyak perhatian hewan penyerbuk. 

BACA JUGA:Salah Satu Tanaman Tertua Di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Pohon Palem

BACA JUGA:Hewan Sosial! Berikut 6 Fakta Unik Burung Beo Amazon

Yuk, langsung saja kita simak 5 fakta sleeping mallow, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:

1. Sleeping mallow berasal dari wilayah Amerika

Dikutip dari laman Housing, bunga sleeping mallow berasal dari daerah tropis dan subtropis, Meksiko, Amerika Tengah dan wilayah Gulf Coast di Amerika Serikat (AS).

BACA JUGA:Manfaat Tanaman Nilam untuk Kesehatan

BACA JUGA:Sangat Agresif! Berikut 5 Fakta Unik Burung Northern Goshawk

Kategori :