Sultan: Prabowo Titip Salam untuk Masyarakat Bengkulu

Kamis 22 Feb 2024 - 23:38 WIB
Reporter : Abdi Latul Fatwa
Editor : Riky Dwi Putra

Sementara, sisanya dapat dicapai melalui pendekatan collaborative farming. Yakni, berkolaborasi bersama industri pangan, baik swasta, nasional, maupun BUMN pangan.

’’Industri pangan swasta, nasional, dan BUMN pangan ditargetkan untuk membiayai sekitar 40–50 persen dari kebutuhan,’’ ungkapnya.

Program itu, lanjut dia, dalam skala penuh akan memberikan manfaat kepada sekitar 82,9 juta anak sekolah dan pesantren di seluruh Indonesia.

Targetnya, program tersebut terlaksana 100 persen pada 2029. Sementara, di tahun awal program makan gratis akan dilakukan bertahap. (**)

 

Kategori :