“Untuk periode ini, bibit padi bantuan daerah Kota Bengkulu dialihkan ke periode mendatang. Namun usulan kami simpan dan akan kami akomodir di periode mendatang,’ jelas Rosmala.
Kemudian Rosmala menjelaskan proses pengadaan bantuan bibit, juga mengajukan kepada Kementerian. Dan usulan selurunya refocusing.
BACA JUGA:Bulan Ini TBS Naik Rp2.489, Ini Catatan Bagi Petani
BACA JUGA:Perbaikan SMKN 3 Kota Bengkulu pakai DAK Fisik, Dimulai Maret Ini, Segini Anggarannya
“Namun kami ada upaya yaitu mengeluarkan bibit dari gudang bibit provinsi. Namun itu didistribusikan bukan di wilayah Kota Bengkulu tetapi di Kabupaten Mukomuko jumlah yang diturunkan memuat kapasitas 1.000 ha atau 150 kelompok tani,” jelasnya.
“Seluru pengajuan untuk peride tanam tahun ini refocusing. Namun ada stok bibit dari provinsi dan itu cuma bisa untuk sawah 1000 ha. Dan di salurkan di Mukomuko,” imbuhnya.
Rosmala menerangkan Bengkulu tidak dapat alokasi bantuan bibit padi untuk periode tanam awal 2024 ini.
“Bengkulu tak dapat bibit tahun ini sebab di dialihkan ke periode berikutnya,” tutup Rosmala.