Cek Syarat dan Jadwalnya! Beasiswa LPDP Khusus ke Korea Dibuka

Beasiswa LPDP khusus ke korea dibuka. Foto: screenshot LPDP/ koranrb.id --

~ Usia 40 Tahun (TNI atau POLRI)

~ Usia 42 Tahun (Fungsional Medis, Paramedis, Peneliti, Perekayasa, atau Pendidik)

BACA JUGA:300 Ketua Osis Rebut Beasiswa Leadership Program 2024, Segini Kuotanya

Untuk Program S3:

~ Usia 40 Tahun (Umum)

~ Usia 42 Tahun (CPNS atau PNS)

~ Usia 45 Tahun (TNI atau POLRI)

~ Usia 47 Tahun (Fungsional Medis, Paramedis, Peneliti, Perekayasa atau Pendidik)

BACA JUGA:8 Istilah yang Sering Ditemui Dalam Informasi Beasiswa Luar Negeri

Apabila kamu telah memenuhi syarat, maka para pelamar beasiswa LPDP bisa melakukan pendaftaran di tanggal 17 April – 6 Mei 2024.

Untuk pengumuman hasil dari administrasi para pelamar, akan dilaksanakan pada tanggal 13 Mei 2024.

Apabila masa sanggah telah dilewati, maka pengumuman hasil sanggah akan dilaksanakan pada tanggal 16 Mei 2024 dan tanggal 27 Mei 2024 untuk pengumuman hasil seleksi substansi.

BACA JUGA:Buruan Daftar, Tinggal Hari Ini! Rebut Kuota Beasiswa Scholarship 2024, Wujudkan Mimpimu!

Sedangkan masa perkuliahan akan dimulai pada tanggal 1 September 2024.

Berikut jadwal lengkap seleksi beasiswa LPDP di UST, tahun 2024, adalah :

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan