Paling Setia! Ini 8 Fakta Menarik Burung Lovebird Simbol Kasih Sayang, Pembawa Keberuntungan

Burung Lovebird. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Burung lovebird mempunyai umur hingga rata – rata mencapai 10 – 12 tahun.

Jenis burung ini melambangkan simbol dari kasih sayang serta kesetiaan.

BACA JUGA:Si Pembawa Keberuntungan! Berikut 7 Fakta Unik Burung Perkutut yang Harus Diketahui Pemiliknya

BACA JUGA:Endemik Kalimantan yang Hampir Punah, Berikut 5 Fakta Kucing Merah

Jika memelihara burung lovebird ini, maka dipercaya akan dapat meningkatkan rasa cinta dan kebahagiaan dalam rumah tangga.

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 8 fakta menarik dari burung lovebird, adalah:

1. Wilayah penyebaran lovebird

BACA JUGA:Si Pembawa Sial yang Pendendam! Berikut 5 Fakta Unik Burung Gagak

BACA JUGA:Tidak Hanya Kucing, 10 Binatang Ini Konon Pembawa Keberuntungan

Persebaran dari burung lovebird menyebar luas di Afrika dan Madagaskar, hampir secara eksklusif berasal dari dua wilayah tersebut. 

Selain itu, persebaran jenis burung ini juga di Zambia, Afrika Selatan dan Tanzania, populasi lovebirdnya cukup signifikan. 

BACA JUGA:Jika Dipelihara! 5 Jenis Burung Ini Membawa Keberuntungan

BACA JUGA:Mengalami Sakit Gigi, Ini 10 Ciri–ciri Kucing Sudah Tua

Dilansir dari imParrot, bahwa cukup sulit untuk menjabarkan penyebaran burung lovebird di luar habitat alaminya, hal ini dikarenakan sangat umum dibudidayakan.                                      

2. Ada sembilan sub spesies lovebir

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan