Bisa Mengobati Asam Lambung, Ini 11 Manfaat Kunyit Putih untuk Kesehatan Tubuh

Kunyit Putih. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Mengonsumsi kunyit putih sangat baik bagi  kamu yang sering mengalami alergi makanan. 

BACA JUGA:Cegah Penyakit Mata, Ini 11 Manfaat Pisang Merah untuk Kesehatan

BACA JUGA:Jejak Harimau Amur Kembali Ditemukan di Siberia, Setelah 50 Tahun Hilang

Hal ini dikarenakan kandungan antioksidan pada kunyit putih dapat menghambat pertumbuhan radikal bebas, dengan menghancurkan sel-sel tubuh yang menyebabkan kerusakan.

Oleh sebab itu kunyit putih sangat baik untuk kamu yang sering mengalami alergi terhadap suatu makanan. 

4. Dapat mredakan sakit saat menstruasi 

BACA JUGA:Beracun! Ini 8 Manfaat Buah Bintaro

BACA JUGA:Kucing Besar Langka, Ini 7 Fakta Harimau Malaya

Kunyit putih juga dapat membantu untuk meringankan rasa nyeri saat kamu mengalami menstruasi. 

Selama menstruasi, rahim akan berkontraksi untuk membantu meluruhkan lapisan dinding. 

Oleh sebab itu rasa sakit muncul karena zat prostaglandin yang terlibat dalam rasa sakit dan peradangan memicu kontraksi otot. 

Efek analgesik tanaman herbal ini mampu meredakan sakit ketika menstruasi. 

BACA JUGA:Ampuh Atasi Jerawat! Berikut 5 Manfaat Buah Sali yang Kini Mulai Langka

BACA JUGA:Terancam Punah Hingga Dikeramatkan, Ini 7 Fakta Harimau Sumatera

Dengan begitu, tubuh tidak akan merasakan sakit.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan