Kepahiang Rawan Kekerasan Perempuan dan Anak, Hingga Juli Tercatat 16 Kasus

KASUS KEKERASAN: Catatan angka kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Kabupaten Kepahiang cukup mengkhawatirkan. HERU/RB--

Sebagai perbandingan, berdasarkan catatan kepolisian sepanjang  2023 telah terjadi kekerasan terhadap anak dengan jumlah 38 kasus.

Di dalamnya termasuk 17 kasus KDRT, pemerkosaan, pencabulan maupun jenis kasus yang ada hubungan dengan anak-anak. 

BACA JUGA:Rangkap, Penerima Bansos Dieliminisasi

BACA JUGA: Akses Jalan Berlumpur, Petani Langgar Jaya Menjerit

Sedangkan catatan  Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Kepahiang selama 2023 angka kekerasan perempuan dan anak lebih dari 100 kasus, meningkat dari tahun sebelumnya. 

Rata-rata, kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak dipicu faktor ekonomi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan