Kanibal! Berikut 5 Fakta Unik Lady bug yang Jarang Diketahui
Lady bug. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
BACA JUGA:Mamalia Paling Warna-warni di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Monyet Dukun
Dikutip dari May Exterminating, serangga seperti lady bug ini memang mempunyai proteksi dirinya sendiri dari ancaman para predatornya, termasuk dengan cara mengeluarkan cairan berminyak.
Dimana cairan minyak yang di punyai oleh kumbang koksi ini mempunyai aroma busuk yang sangat bau.
BACA JUGA:Endemik Indonesia! Berikut 5 Fakta Unik Monyet Hitam Sulawesi
Adapun minyak yang bau tersebut dikeluarkan dari persendian kakinya, sehingga hal tersebutlah yang dapat membuat kaki dari lady bug menjadi sangat bau.
2. Ternyata lady bug adalah salah satu serangga yang bersifat kanibal.
BACA JUGA:Penyanyi Hutan! Berikut 5 Fakta Unik Ungka, Primata Akrobatik
Ada sebagian orang yang kemungkinan menganggap ladi bug atau kumbang koksi ini sebagai salah satu serangga yang kecil dan menggemaskan.
Namun, ternyata pada kenyataannya justru kumbang koksi ini adalah salah satu dari predator kecil yang termasuk ke dalam hewan kanibal, hal ini dikarenakan ia memakan serangga lainnya.
BACA JUGA:Hindari Konflik! Berikut 6 Fakta Unik Babun
Dikutip dari Laidback Gardener, lady bug atau kumbang koksi tidak akan segan - segan menelan salah satu lady bug lainnya jika memang ada kesempatan.
Dimana, aksi kanibalisme yang dipunyai ladybug ini sudah dimulai sejak dini, sehingga hal tersebut bukanlah suatu hal baru di kalangan para lady bug atau kumbang koksi ini.
BACA JUGA:Terbesar di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Antelop Bongo, Si Pemalu Berlidah Lentur
3. Pada saat musim dingin lady bug akan berhibernasi