KONI Kepahiang Bakal Dipimpin Pejabat Publik Lagi, Musorkab Siap Digelar

SEMERAWUT: GOR Kepahiang sebagai pusat pembinaan olahraga DI Kabupaten Kepahiang semakin tak terurus.--Foto: Heru Pramana.Koranrb.Id

"Data terakhir, ada 21 Pengcab ada di Kabupaten Kepahiang. Bagaimana teknisnya, sedang kita bahas," tambah Idris. 

Terkait hak suara, masing-masing Pengcab, dan KONI Provinsi memiliki suara untuk menentukan seorang Ketua KONI kabupaten. 

Siapa pun yang terpilih menjadi ketua KONI Kabupaten Kepahiang nantinya, diharapkan adalah seorang yang menyukai dunia olahraga. Sehingga mampu mengangkat prestasi olahraga Kabupaten Kepahiang yang bisa dikatakan jalan di tempat sejak beberapa waktu terakhir. 

BACA JUGA:Pencairan Tambahan Tunjangan Guru Tunggu Transfer Dana dari Kemenkeu

BACA JUGA:Resmi, Besok Helmi – Mian Terima Rekomendasi Demokrat

Maju tidaknya dunia olahraga di sebuah daerah, pastinya dapat diukur dengan prestasi yang berhasil ditorehkan. 

Untuk tingkat kabupaten, setidaknya ukuran maju atau tidaknya pembinaan atlet di kabupaten adalah mampu berbicara banyak di tingkat Porprov.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan