Kamu Pernah Lihat? Berikut 11 Hewan Ternyata Dianggap Introvert
Hewan dianggap introvert. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Kiwikiu, Endemik Pulau Maui
Karena di gurun udaranya sangat panas dan menyengat, maka kura-kura gurun menggali terowongan di dalam pasir dengan kukunya yang tajam dan kakinya yang kuat.
Dimana, 95% kura-kura gurun akan menghabiskan waktunya di dalam terowongan yang mempunyai kedalaman sekitar 9 meter dibawah permukaan tanah.
BACA JUGA:Bisa Menyengat Berkali-kali! Berikut 5 Fakta Unik Tawon Eropa
Kabanyakan hewan ini hidup sendirian di dalam terowongan yang digalinya tersebut.
Kecuali pada waktu-waktu tertentu, seperti pada saat musim kawin dan musim dingin dimana mereka akan berbagi liang untuk hibernasi.
3. Platipus
BACA JUGA:Bisa Ditemukan di Jawa dan Sumatera! Berikut 5 Fakta Unik Lebah Madu Asia
Platipus adalah mamalia yang unik berasal dari Australia.
Adapun keunikan hewan ini adalah terletak pada fakta platipus merupakan mamalia yang bertelur.
Selain itu, platipus adalah salah satu sebagai hewan pemalu dan cenderung menghindari interaksi dengan platipus lainnya, kecuali pada saat musim kawin.
BACA JUGA:Menghuni Wilayah Tropis! Berikut 5 Fakta Unik Kadal Pohon Hijau, Sangat Andal Memanjat
Hewan ini akan keluar dari sarangnya untuk menjelajah dunia sendiri, pada saat ia mencapau usia sekitar empat bulan.
4. Sigung
Sigung merupakan salah satu hewan yang pemalu.