Penipuan Bermodus Arisan Online Kembali Terjadi, Kerugian Korban Capai Rp700 juta
Editor: Ade Haryanto
|
Selasa , 08 Oct 2024 - 23:09
JELASKAN: Nediyanto (kanan) saat jumpa pers menjelaskan kronologi kliennya tertipu arisan online milik terlapor.--zulkarnain/rb
Uang yang awalnya dikira untuk investasi, diduga digunakan untuk kepentingan pribadi.
Maka dari itu hari ini kita bersurat secara resmi kepada Polres Seluma,” papar Nediyanto.