Kaya Antioksidan dan Anti Inflamasi! Berikut 5 Fakta Lengkuas

Lengkuas. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Bagi kamu yang sering memasak, tentunya sudah sangat mengenal salah satu jenis rempah yang bernama lengkuas ini. 

Lengkuas sering kali dijadikan sebagai salah satu jenis bumbu wajib dalam mengolah aneka menu masakan.

Hal ini karena tidak hanya bisa membantu memberikan cita rasa dan aroma, namun lengkuas juga menyimpan banyak fakta unik dan menarik di dalamnya. 

BACA JUGA:7 Tanaman yang Bisa Dijadikan Obat Alami, Nomor 1 Bisa Menyembukan Asam Lambung

BACA JUGA:Sangat Kejam! Berikut 5 Fakta Unik Cuckoo, Menjadi Ancaman Bagi Burung Lain

Yuk, langsung saja kita simak 5 fakta unik lengkuas, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:

1. Tanaman lokal dari Asia

Adapun setiap jenis rempah biasanya mempunyai lokasi asal yang berbeda dan hal ini akan berkaitan dengan sejarah panjangnya. 

BACA JUGA:Sering Disalahgunakan, Ini Manfaat Lain dari Tanaman Kecubung

BACA JUGA:Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Telur Burung Unta, Beratnya Capai 1 Kg

Hal ini juga terjadi dengan lengkuas yang ternyata mempunyai sejarahnya tersendiri.

Dikutip dari laman Specialty Produce, lengkuas berasal dari daratan Asia.

Pada umumnya lengkuas dapat ditemukan di wilayah Himalaya. 

Dimana, rizoma dari tanaman lengkuas, baru diperkenalkan pada bangsa Eropa pada abad ke -9 dan memulai perdagangannya ke wilayah Asia Tenggara. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan