DPRD Bengkulu Tengah Segera Panggil OPD Bahas Program Swasembada Pangan
Editor: Sumarlin
|
Minggu , 22 Dec 2024 - 21:30
Anggota DPRD Kabupaten Bengkulu Tengah, Sutan Mukhlis, ST.-foto: jeri/koranrb.id-
“Pada intinya dengan ada kerja sama semua pihak, tentu program swasembada pangan di Kabupaten Bengkulu Tengah akan mudah dilaksanakan. Maka dari itu mari sama-sama kita berpikir kedepannya,” harap Sutan.