Penghuni Benua Amerika dan Eropa! Berikut 5 Angsa unik Genus Branta

Branta ruficollis. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--

Panjang tubuh Branta leucopsis sekitar 55 - 70 sentimeter dan dengan berat tubuhnya sekitar 1 - 2 kilogram.

Branta leucopsis memiliki kemampuan terbang yang mengesankan, mampu mencapai kecepatan maksimal hingga 95 kilometer per jam.

BACA JUGA:Warna Bulu Berkilau! Berikut 5 Fakta Unik Burung Black Sunbird

Barnacle goose dapat ditemukan di berbagai negara, termasuk Rusia, Serbia, Bulgaria, Austria, Romania, Polandia, Belgia, Montenegro, Denmark, Finlandia, Hungaria, Islandia, Prancis, Jerman, Irlandia, Norwegia, Belanda, Inggris Raya, Republik Ceko, Swedia, Italia, Spanyol, Swiss, Estonia, Latvia, Belarus, Slowakia, Slovenia, Portugal.

Selain itu, terdapat juga di belahan dunia lain seperti Kanada, Amerika Serikat, Mesir, Tunisia, Aljazair, Maroko, dan Turki.

Adapun habitat Barnacle goose sangat bervariasi, mencakup kawasan pesisir, danau, rawa-rawa, sungai, padang rumput, serta tebing dan lereng curam yang digunakan untuk bertelur. 

BACA JUGA:Punya Segudang Manfaat! Berikut 3 Fakta Unik Daun Senggani, Tanaman Liar

Di habitat tersebut, Branta leucopsis bisa terlindungi dari predator seperti beruang kutub dan rubah Arktik, meskipun mereka masih rentan terhadap serangan elang.

Pada saat ini, populasi Barnacle goose diperkirakan mencapai sekitar 880.000 ekor di alam liar.

Sehingga status konservasi Branta leucopsis tidak menjadi perhatian utama. 

BACA JUGA:Sempat Menghilang! Berikut 4 Fakta Unik Ekidna Attenborough, Mamalia Primitif

Angsa dari genus Branta ini memang mengagumkan, hal ini karena kemampuan mereka untuk berjalan, berenang dan terbang jarak jauh.

Hal inilah yang menjadikan mereka salah satu spesies burung air yang menarik untuk dipelajari dan diamati. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan