Golkar Raih Ketua DPRD Provinsi Bengkulu, Ini Urutan Partai di Bawahnya

Golkar raih Ketua DPRD Provinsi Bengkulu, ini urutan partai di bawahnya --Abdi/RB

Dan untuk Dapil Bengkulu III, Golkar juga memimpin dengan memperoleh 13.913 suara, berdasarkan suara masuk 492 dari 585 TPS.

BACA JUGA: OPD di Pemkab Kaur Diminta Jalankan Inovasi Bappeda

BACA JUGA:Hanya 1 Perempuan Berpeluang Raih Kursi DPRD, Pleno Kecamatan Alot

Kemudian, pada Dapil Bengkulu IV Golkar berdasarkan real count KPU dengan suara masuk 925 dari 1165 TPS menang tipis dengan memperoleh 22.371.

Unggul tipis dari Demokrat yang memperoleh 16.96 suara.

Hal tersebut diterima dari real count KPU dengan perolehan 309 dari 526 TPS.

Sedangkan, dari 309 dari 526 TPS untuk Dapil Bengkulu V Golkar masih memimpin dengan memperoleh 5.015 suara dan pada Dapil VI, Golkar mempu memimpin jauh dengan memperoleh suara 17.291. Disebutkam pada real count KPU perolehan suara masuk 624 dari 1018 TPS.

BACA JUGA:Besok, KPU Kaur Gelar Pleno Rekapitulasi Perolehan Suara Tingkat Kabupaten

BACA JUGA:Tingkatkan Perekonomian, Gubernur Rohidin Dorong Potensi Unggulan Daerah Terdaftar Indikasi Geografis

Untuk Dapil VII, Partai Golkar kembali memimpin dengan perolehan 17.291 suara.

Berdasarkan real count KPU dengan progress suara masuk dari 564 dari 648 TPS.

Ditanggapi, Politisi Partai Golkar sekaligus Calon DPRD Dapil Bengkulu I, Sumardi menjelaskan berdasarkan perolehan suara yang didapati partai Golkar dan real count KPU.

Ia mengklaim setiap dapil di Provinsi Bengkulu akan menyumbang satu kursi serta secara otomatis akan menempatkan Golkar sebagai Ketua DPRD Provinsi Bengkulu.

BACA JUGA:Hadiri Puncak HPN Jokowi Sampaikan Ini, Salah Satunya Bicara Belanja Iklan Pemerintah

BACA JUGA:Selain Perangkat Agama, Program Umrah Gratis Juga Sasar ASN dan Jurnalis

Tambah Sumardi, namun ada beberapa Dapil diprediksi akan meraih dua kursi untuk pemilu 2024.

Seperti,Dapil Bengkulu Tengah (BT) – Bengkulu Utara (BU) dan Dapil Bengkulu Selatan (BS) – Kaur.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan