Buka Puasa Bersama dan Pengukuhan Pengurus Taft Diesel Indonesia Bengkulu

PENGURUS: Jajaran pengurus Komunitas Taft Diesel Indonesia(TDI) Bengkulu resmi dikukuhkan, Sabtu, 23 Maret 2024. FOTO: M. Irfansyah/RB--

Dan ini menjadi sangat berguna bagi para pengguna mobil taft, mengingat mobil jenis ini sudah dihentikan produksinya oleh Daihatsu Indonesia.

Selain itu juga anggota TDI ini ada berbagai macam gaya, mulai dari hanya menyukai mobil yang standar, modifikasi city slicer sampai modifikasi ektsrem untuk keperluan adventure offroad. 

Dilanjutkan dengan beberapa kali kopi darat (kopdar) kecil-kecilan sesama pengguna mobil taft, maka terbentuklah komunitas Taft Diesel Indonesia (TDI) Bengkulu ini. 

"Pengguna dan penyuka mobil Daihatsu Taft di Bengkuku ini lumayan banyak, dengan jenis dan gaya penggunanya, seringnya kita berdiskusi dan kopdar, maka kita bentuk komunitas TDI Bengkulu," terang Oklan.

Lanjut Oklan, dalam perjalanannya, TDI Bengkulu telah melakukan berbagai kegiatan seperti jalan-jalan

bersama para anggota, camping, mengikuti kompetisi offroad sampai kepada kegiatan sosial yang lokasinya membutuhkan kendaraan penggerak empat roda. 

Saat ini TDI Bengkulu beranggotakan 153 anggota yang terdaftar. Dan mengajak para pengguna mobil Taft,

Rocky dan Hiline yang ada di Bengkulu untuk bergabung di komunitas ini dan berharap dengan pengukuhan

kepengurusan TDI Bengkulu baru ini, semakin mempererat tali silaturahmi sesama anggota.

Saling berbagi informasi dalam segala hal, bukan hanya sebatas pada dunia otomotif saja, melakukan berbagai

kegiatan yang bersifat sosial,  membangunan Provinsi Bengkulu, kebersamaan dengan anggota komunikasi dan kerjasama dengan komunitas lain, pemerintah daerah, perusahaan dan masyarakat. 

Lebih pentingnya lagi akan lebih memperkenalkan Provinsi Bengkulu dan pariwisata  ke nasional

dan internasional lewat kegiatan atau event yang akan dibuat atau  diikuti di daerah lain.

“Bagi pengguna mobil Taft, Rocky dan Hiline, mari gabung di komunitas ini! Ke depannya kita pengurus 

bersama anggota akan lebih memperkenalkan pariwisata Provinsi Bengkulu di kancah nasional ataupun

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan