Dinkes Bengkulu Ditarget Temukan 7.772 Kasus TBC Tahun Ini

TBC: Target yang harus ditemukan oleh pihak Dinkes Provinsi Bengkulu teruntuk penyakit TBC, yakni sebanyak 7.772 kasus. DOK/RB--

KORANRB.ID – Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Bengkulu terima target identifikasi dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, yakni khusus penyakit Tuberkulosis (TBC).

Adapun besar target yang harus ditemukan oleh pihak Dinkes Provinsi Bengkulu teruntuk penyakit TBC, yakni sebanyak 7.772 kasus.

“Kita terima target dari Kemenkes, untuk tahun ini agar mampu meenemukan kasus TBC sebanyak 7.772 kasus,” sampai Kepala Bagian (Kabag Penanganan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinkes Provinsi Bengkulu, Sulistian.

Sedangkan, untuk per Januari – Mei 2024, pihak Dinkes Provinsi Bengkulu baru menemukan 811 kasus TBC.

BACA JUGA:Jaring Pemilih Pemula untuk Pilkada 2024, Dukcapil Optimalkan Jemput Bola

BACA JUGA:Gubernur Dorong Ekonomi Hijau, Syariah dan Digital Pada HUT HIPMI ke-52

Dengan demikian, pihak Dinkes Provinsi Bengkulu baru menemukan atau mampu mengindetifikasi sebesar 11 persen dari target Kemenkes RI.

“Baru 11 persen dari target per Januari – Mei 2024, untuk Juni belum dicatat,” ungkap Sulistian.

Ia mengatakan, bahwa atas target itu pula Dinkes Provinsi Bengkulu semakin gencar melakukan tes kepada masyarakat di 9 kabupaten 1 kota se Provinsi Bengkulu.

“Kita sudah berkoordinasi dengan pihak terkait, salahsatunya Puskesmas. Untuk identifikasi TBC ini,” ujar Sulistian.

BACA JUGA:Tindaklanjuti Unjuk Rasa Gabeta, Ini Langkah Pemprov Bengkulu

BACA JUGA:Perketat Pengawasan PPDB, Ombudsman Bakal Spot Check ke Sekolah

Ruslian mengaku, bahwa cukup kesulitan untuk mengidentifikasi atau menemukan pengidap TBC di Provinsi Bengkulu.

Lantaran, para masyarakat Provinsi Bengkulu berdasarkan laporan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan