Sekolah ini juga berstatus ikatan dinas dimana akan langsung bertugas sebagai PNS saat lulus nantinya.
BACA JUGA:Jalan Lintas Manna-Pagar Alam Akhirnya Bisa Dilalui, Tapi Antre
Sekolah ini berada dibawah Kementerian Dalam Negeri.
Setlah lulus anda akan ditugaskan di seluruh jajaran pemerintah mulai dari lintas Kementerian hingga jajaran Pemda Kabupaten, Kota hingga Provinsi.
Lulusan ini bisa ditempatkan di jajaran isntansi yang luas, jika beruntung anda bisa ditempatkan di pemerintahan di kota anda.
3. Sekolah Kedinasan Kementerian Perhubungan
BACA JUGA:Sering Bikin Celaka! Mitos Keberadaan Hantu Banyu Penunggu Sungai Musi
Sekolah kedinasan dibawah Kementerian Perhubungan ini juga akan membuka pendaftaran.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi membuka kuota sebanyak 622 formasi.
4. STIN
STIN adalah Sekolah Tinggi Intelejen Negara akan membuka pendaftaran dengan kuota sebanyak 400 formasi.
Sekolah ini adalah sekolah yang berada dibawah Bandan Intelejen Negara (BIN).
BACA JUGA:Mengusung Makna Kebebasan, Ini Sejarah Awal Rambut Gimbal
Setelah lulus anda akan ditempatkan di kantor-kantor BIN mulai dari BIN hingga Kantor BIN yang saat ini sudah ada di setiap Provinsi dengan nama BIN Daerah.
5. Poltekip dan Poltekim
Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip) dan Politeknis Ilmu Keimigrasian (Poltekim) juga membuka pendaftaran dengan total kuota sebanyak 400 formasi.