BACA JUGA:Nasib Sopir Fuso dan Kenek Asal Lampung Kini, Usai Pemotor Tewas di Jalan Lintas Kepahiang - Curup
Imbasnya, anak yang nggak kuliah,” tuturnya.
Menurut dia, jika dibandingkan dengan skema pembiayaan di universitas di luar negeri, 70 persen operasional kampus berasal dari dana riset dan 30 persen dari UKT mahasiswa.
Sementara, di Indonesia kebalikannya. Dana riset tak ada sehingga semuanya dibebankan kepada masyarakat.
”Jangan heran kalau akhirnya setiap tahun UKT naik terus.
BACA JUGA:Turunkan Berat Badan, Ini 5 Manfaat Lobak Putih bagi Kesehatan
Apalagi modelnya PTN BH, itu betul-betul pemerintah melepas subsidi kampus ini dan disuruh mencari duit sendiri,” ungkapnya.
Karena itu, dia menilai pemerintah harus mengubah arah sistem pendidikan di Indonesia.
Pendidikan tinggi harus didesain sebagai pusat riset.
Sehingga, kampus bisa berkembang sesuai dengan tuntutan tanpa harus mencekik mahasiswa lewat UKT yang terlampau mahal.
BACA JUGA:Penggunaan Nitrogen Pada Ban Kendaraan Anda Ternyata Ini yang Didapat
Grafis Kenaikan UKT di Sejumlah Jurusan di PTKIN
(Khusus UKT Kelompok II hingga UKT Termahal)
Jurusan PTKIN 2023–2024 2024–2025
Kedokteran UIN Jakarta Rp 15 juta–Rp 45,79 juta Rp 16 juta–Rp 50 juta
Farmasi UIN Jakarta Rp 6,24 juta–Rp 12,93 juta Rp 6,5 juta–Rp 14 juta