7 Penyebab Setir Mobil Bergetar, Lakukan 3 Cara Ini untuk Menghindarinya

Minggu 19 May 2024 - 20:52 WIB
Reporter : Muharista Delda
Editor : Fazlul Rahman

Ban yang aus secara tidak merata atau yang memiliki benjolan bisa menyebabkan getaran pada setir. 

Ban dengan tekanan angin yang tidak sesuai juga dapat menyebabkan masalah ini.

Periksa kondisi ban secara menyeluruh dan pastikan tekanan angin sesuai dengan rekomendasi pabrikan. 

Ganti ban yang aus atau rusak. 

3. Rem Bermasalah

Jika setir bergetar saat menginjak rem, ini bisa menjadi indikasi adanya masalah pada rotor rem. 

Rotor yang aus atau melengkung dapat menyebabkan getaran saat proses pengereman.

BACA JUGA:46 Warga Sudah Daftar Operasi Katarak Gratis di RSUD Bengkulu Tengah

Periksa kondisi rotor dan komponen rem lainnya. Jika rotor melengkung atau aus, perlu dilakukan penggantian atau perbaikan. 

4. Suspensi Bermasalah

Komponen suspensi yang aus atau rusak seperti ball joint, tie rod end, atau bushing dapat menyebabkan getaran pada setir.

Lakukan servis berkala pada sistem suspensi dan steering sangat disarankan dan ganti part yang rusak.

4. Velg Bengkang

Velg yang bengkang atau rusak dapat menyebabkan getaran pada setir, terutama saat melaju pada kecepatan tinggi.

Periksa velg dan lakukan perbaikan atau penggantian jika ditemukan kerusakan. 

5. CV Joint Bermasalah

Kategori :