Pinjaman online juga tidak memberi ruang alasan bagi keterlambatan anda sehingga keterlambatan pembayaran bisa membuat utang anda akan semakin membengkak.
7. Pastikan Kegunaan Uang
Anda juga harus memastikan uang yang anda pinjam bukan untuk kebutuhan konsumtif.
Meminjam uang untuk kebutuhan konsumtif atau bergaya hidup mewan akan membuat anda ketagihan dan merasa anda memiliki kas uang cepat yang bisa anda ambil kapanpun.
Jika ini menjadi kebiasaan, utang anda secara tidak sadar akan menumpuk.
Bahkan anda bisa lebih terjebak lagi jika anda melakukan pembayraan dengancar ameminjam di aplikasi pinjol lainnya.
BACA JUGA:Hadirkan Suasana Masa Depan di GIIAS 2024, Daihatsu Bawa Tema Grow For Better Tomorrow
Itulah 7 tips sebelum anda memutuskan untuk meminjam uang di pinjaman online agar tidak menjadi korban penipuan.
Selain itu anda juga bisa memastikan lebihdulu aplikasi tempat anda mengajukan pinjaman apakah berstatus legal dengan cara berikut.
1. Membuka Website OJK dengan mengakses data perusahaan fintech lending berizin
2. Anda juga bisa menghubungi langsung OJK via panggilan di nomor 157
3. Cara lainnya anda juga bisa mengirimkan via SMA atau Wahatsapp ke nomor 081157157157.
dengan nomor ini, anda juga cukup menuliskan nama fintecht yang anda pilih untuk mengajukan pinjaman tersebut.