Vendor Besar yang Hiasi Jalanan di Kepahiang Nunggak Pajak Reklame 2024

Sabtu 10 Aug 2024 - 22:41 WIB
Reporter : Heru Pramana Putra
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

Pada 2023, sektor pajak daerah terkumpul  hingga Rp8,3 miliar dari target Rp7,4 miliar yang ditetapkan. 

Lalu, penyumbang PAD Kabupaten Kepahiang lainnya berupa retribusi yang ditargetkan Rp700 juta, terealisasi Rp300 juta.

BACA JUGA:Harga Kopi Makin Anjlok, Sudah di Bawah Rp50 Ribu

BACA JUGA:Nyalon Pilkada, Pejabat Tak Serahkan Dokumen Pengunduran Diri Akan Didiskualifikasi

Kemudian,  pengelolaan kekayaan daerah dari target Rp2,1 miliar sudah tercapai seluruhnya. Lain-lain PAD yang sah, targetnya Rp30 miliar realisasi Rp26 miliar.

Per Juli TA 2024, realisasi PAD masih di bawah 30 persen.  Tepatnya baru diangka 29 persen, atau sekitar Rp15,3 miliar.  

Adapun penerimaan PAD terbesar hingga sampai Juni 2024 lalu, berasal dari penerimaan padak daerah, deviden dan penerimaan pengembalian TGR yang dikelola oleh BKD dengan nilai lebih kurang Rp7 miliar, RSUD Rp6,3 miliar. 

Kategori :