BACA JUGA:Terancam Oleh Manusia! Berikut 6 Fakta Unik Serigala Arab
Spotted flycatcher (Penangkap lalat berbintik) adalah burung yang ahli dalam menangkap lalat dan serangga kecil lainnya di udara.
Jenis burung ini terkenal dengan teknik berburu ‘sallying,’ di mana mereka adalah burung yang terbang dengan cepat dari cabang pohon ke udara untuk menangkap mangsanya, setelah itu kembali ke titik awal mereka berada.
BACA JUGA:Punya Peran Sangat Penting! Berikut 6 Fakta Unik Culpeo, si Penyendiri
Dengan mempunyai kemampuan dalam menangkap serangga seperti lalat yang diketahui sangat lincah, maka membuat burung ini menjadi predator udara yang gesit.
Dikutip dari Discover Wildlife, burung ini dipercaya dapat menangkap serangga yang bersengat dengan cara menggosok ujung sengat pada kayu atau tempat mereka bertengger setelah itu melepasnya untuk memastikan makanannya aman dimakan.
BACA JUGA:Baru Netas Langsung Cari Makan! Berikut 6 Fakta Unik Angsa Brent
Selain lalat, burung ini juga memakan kupu-kupu, lebah dan berbagai jenis serangga lain.
Burung ini berperan sebagai insektivor sekaligus predator dalam rantai makanan.
2. Pola migrasi Spotted Flycatcher
Setiap tahun, Spotted Flycatcher akan menempuh jarak ribuan kilometer dengan penuh tantangan dari Eropa ke Afrika.
BACA JUGA:Mandiri Sejak Lahir! Berikut 6 Fakta Unik Soa Payung, Kadal Berjumbai
Jenis burung spotted flycatcher harus menghadapi berbagai kondisi cuaca, predator dan kehilangan habitat di sepanjang rute migrasinya.
Namun demikian, dengan insting dan ketahanan tubuh yang kuat, Spotted Flycatcher berhasil mencapai tujuannya setiap kali melakukan migrasi panjang tersebut.
Dimana, migrasi ini penting bagi kelangsungan hidup burung spotted flycatcher.