Mematikan! Berikut 5 Fakta Unik Krait Kepala Merah, Ular Pemalu

Selasa 20 Aug 2024 - 20:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Apabila dilihat dari kebiasaan, habitat dan perawakannya maka ketiga ular tersebut sangat mirip.

Hal ini dikarenakan ketiganya sama-sama tidak bisa memanjat pohon, sama-sama hidup di dekat perairan, sama-sama mempunyai tubuh memanjang, berbisa tinggi dan punya punggung yang menonjol.

Bahkan ketiga ular ini adalah ular ophiophagy yang artinya sangat suka memakan sesama ular. 

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Banteng, Hewan yang Terkenal Kuat

Itulah 5 fakta unik krait kepala merah, karena ia merupakan ular yang berbahaya kamu harus berhati-hati dengannya.

Apakah kamu pernah melihat jenis ular ini? (**)

Kategori :