BACA JUGA:Seram! Ini 7 Mitos Keberadaan Kucing Hitam, Bikin Bulu Kuduk Berdiri
Di Indonesia juga terdapat mitos, bahwa kelelawar merupakan pertanda bahwa hasil panen akan melimpah.
Dikutip dari Bats in Folklore and Culture, mitos tersebut terbesar di antara petani di Sulawesi.
Selain itu, masyarakat Iban di Sarawak, Malaysia juga mempercayai bahwa kehadiran kelelawar yang masuk ke dalam rumah adalah pertanda baik.
BACA JUGA:Suku Gaib di Indonesia, Mitos Suku Bunian, Kamu Pernah Dengar?
Masyarakat juga mempercayai jika kelelawar akan membawa aura baik dan memberi perlindungan dari segala hal yang buruk.
6. Vampir dapat berubah menjadi kelelawar dan jika tergigit kelelawar, maka kita bisa berubah menjadi vampir
Dengan mitos kelelawar yang satu ini, tentunya kita sudah sangat akrab.
Dimana, mitos kelelawar satu ini, yaitu mereka yang sebenarnya adalah vampir bisa berubah wujud menjadi kelelawar.
BACA JUGA:Keberadaan Suku Gaib di Indonesia, Mitos Suku Limun, Kota Gaib yang Bikin Merinding!
Tentunya hal tersebut tidaklah benar.
Dengan keberadaan vampir sendiri juga masih menjadi suatu misteri dan kebanyakan dipercaya sebagai mitos belaka.
Selain itu, kita juga tidak akan bisa berubah menjadi vampir jika tergigit oleh kelelawar ini.
Dikutip dari Wildlife SOS, kelelawar sangat jarang menggigit manusia.
BACA JUGA:Mitos atau Fakta, Bisakah Manusia Terbang?