Knalpot Motor Berkarat? Berikut 5 Tips Merawatnya dengan Mudah

Kamis 17 Oct 2024 - 08:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Adapun salah salah penyebab utama karat pada knalpot adalah air dan kotoran yang menempel dalam jangka waktu yang cukup lama. 

Oleh karena itulah, setelah terkena hujan atau pun melewati jalanan yang basah, maka pastikan kamu segera mencuci knalpot dan mengeringkannya dengan lap bersih. 

BACA JUGA:Sangat Kuat! Berikut 5 Reptil Berkulit Keras, Layaknya Perisai

BACA JUGA:Punya Paruh Kuat! Berikut 5 Fakta Unik Burung Makaw Biru Kuning

Air jangan dibiarkan mengendap di knalpot, karena bisa mempercepat proses oksidasi yang menyebabkan terjadinya karat. 

2. Gunakan cairan anti karat atau pelumas pada knalpot motor

Untuk mencegah terjadinya karat, maka kamu bisa menggunakan cairan anti karat atau pun pelumas khusus pada knalpot motor. 

Adapun produk tersebut bisa membantu melapisi permukaan knalpot, sehingga air dan kotoran tidak mudah menempel.

BACA JUGA:Hobi Menatap Matahari! Berikut 5 Fakta Unik Sungazer, Reptil Mirip Naga yang Terancam Punah

BACA JUGA:Ekornya Dijadikan Jimat Keberuntungan! Berikut 5 Fakta Unik Burung Great Blue Turaco

Cairan tersebut di oleskan secara rutin, terutama setelah motor digunakan dalam kondisi hujan atau pun melewati genangan air. 

3. Hindari parkir motor di tempat terbuka terlalu lama

Dengan terpaparnya motor oleh sinar matahari secara langsung, hujan dan kelembaban udara maka bisa mempercepat terjadinya karat pada knalpot motor. 

BACA JUGA:Ular Beludak Sejati! Berikut 7 Fakta Common Adder, Satu-satunya Reptil yang Hidup di Kutub

BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Burung Penerbang Tertinggi di Dunia, Setinggi Pesawat

Tags :
Kategori :

Terkait