Memiliki 9 Situs Warisan Dunia dan Kota Terbesar di Pesisir Laut, Inilah 16 Fakta Kota Barcelona

Kamis 14 Nov 2024 - 08:54 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Ade Haryanto

KORANRB.ID - Barcelona adalah salah satu kota yang paling terkenal di negara Spanyol.

Ada banyak destinasi wisata di Barcelona yang bisa menjadi tempat berlibur menarik di Eropa. 

Inilah fakta menarik tentang kota Barcelona di Negara Spanyol.

1.Salah satu kota yang paling banyak dikunjungi di negara Spanyol.

Sementara di Eropa, kotanya berapa kali masuk tiga besar bersanding dengan kota London dan Paris.

BACA JUGA:Bisa Bernyanyi dan Bersenandung hingga Dicap Hewan Paling Aktif, Inilah 8 Fakta Marmut

2.Ada teori yang menyebut bersama berusaha jauh lebih tua daripada kota Roma di Italia.

Warga Barcelona juga meyakini Herkules lah sosok yang menemukan dan membangun kota ini.

3.Barcelona menjadi kota satu-satunya di dunia meraih royal gold Medal for arsitektur.

Padahal, penghargaan ini biasanya disematkan kepada individu atau sebuah grup.

BACA JUGA:Berikut Sederet Kesalahan Penggunaan Skincare yang Dapat Berakibat Fatal

4.Salah satu karya Gaudi “Sagrada familia”, Rupanya hingga kini masih menjadi gereja terbesar di dunia yang belum selesai dibangun.

Padahal usianya sudah mencapai lebih dari 100 tahun.

5.Ada sembilan situs warisan dunia oleh Unesco di kota ini, di mana tujuh di antara yang dibangun oleh Antonio Gaudi.

6.Sebagai kota terbesar di pesisir laut Mediterania, Lamongan di Barcelona pun memiliki aktivitas tersibuk yang ada di Eropa dengan lebih dari 3.000.000 kapal berlabuh setiap tahunnya di sana.

Kategori :