Bawaslu Kota Bengkulu Temukan 9 Pelanggaran di TPS, 1 Pidana

Kamis 15 Feb 2024 - 23:26 WIB
Reporter : Abdi Latul Fatwa
Editor : Riky Dwi Putra

“Ada pemilih luar yang mencoblos juga padahal bukan DPT nya” ujar Ahmad.

Sementara itu, ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Bengkulu, Rahmat Hidayat, mengimbau dengan tegas agar setiap pelanggaran yang terjadi di Tempat Pemungutan Suara (TPS) segera dilakukan pemrosesan dan penelusuran. 

Rahmat menegaskan pentingnya menjaga integritas dan transparansi dalam pelaksanaan pemilu, serta memastikan setiap pelanggaran mendapatkan tindakan yang tepat sesuai dengan hukum yang berlaku. Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap proses demokrasi di Kota Bengkulu.

“Kita akan tetap awasi dan proses setiap pelanggaran yang terjadi di TPS kemarin saat pencoblosan,” tegas Rahmat. (**

 

Kategori :