Yang mana jika hal ini, digunakan dalam pertandingan MMA tentu saja akan mendapatkan pelanggaran keras dari juri.
Bahkan petarung bisa didiskualifikasi jika menggunakan gerakan ini secara berkali-kali.
Dengan berbagai kebrutalannya, sampai sekarang beberapa gerakan mematikan silat yang dapat membahayakan nyawa petarung MMA sangat dilarang dalam pertarungan tersebut.
Karena banyak tidak digunakan dalam pertarungan MMA, banyak sekali orang berasumsi bahwa silat tidaklah efektif jika digunakan didalam pertarungan jalanan.
Padahal itu sangatlah salah, karena begitu berbahaya jika digunakan tanpa alasan makanya silat sangat dilarang didalam pertarungan MMA.
BACA JUGA:KPU Kabupaten Mukomuko dan Kaur Dijatuhi Sanksi!
Itulah sedikit penjelasan mengapa silat sangat dilarang didalam MMA. Gerakannya yang bersifat mematikan dapat melumpuhkan lawan seketika bahkan membunuh lawan.
Menjadi Silat jarang sekali digunakan dalam pertarungan MMA.
Terpisah Kuda-kuda adalah salah satu hal yang sangat penting dalam bela diri pencak silat. Dimana kuda-kuda adalah tumpuan, seseorang sebelum melancarkan serangan maupun melakukan gerakan bertahan.
Tentu saja, apa bila kuda-kuda seorang pesilat kokoh maka serangan dan pertahanan seorang pesilat akan sempurna.
BACA JUGA:Antisipasi Arus Mudik, Liku 9 Ditargetkan Tuntas Bulan Ini
Sebaliknya jika kuda-kuda seorang pesilat goyah maka akan menghasilkan serangan yang lemah dan mudah terbaca oleh lawannya.
Berikut adalah tiga cara untuk melatih kuda-kuda akar mempunyai kekuatan, dan keseimbangan yang sempurna.
1. Joging dan berlari
Joging dan berlari sangatlah bagus untuk melatih kuda-kuda. Karena, pada saat joging dan berlari otot kaki akan terbentuk dan tentu saja akan membuat kuda-kuda seorang pesilat menjadi kuat.
Joging dan berlari ini, bisa divariasikan dengan cara menambahkan beban di kaki pada saat joging. Dengan beban tentu saja akan membuahkan hasil yang lebih maksimal.