Ini Sebab Harga Kelapa Sawit Anjlok Pasca Libur Lebaran dan Cara Menekan Kerugian

Minggu 14 Apr 2024 - 13:05 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : Fazlul Rahman

Anda harus memastikan jika buah kelapa sawit anda di batang masih bisa menunggu panen minimal satu pekan kedepan. 

2. Sistem Persentase Pembeli Tengkulak 

Cara ini cukup ampuh untuk menghindari kerugian besar bagi anda. 

Anda bisa membuat perjanjian dengan tengkulak terkait metode beli kelapa sawit saat pekan pertama atau kedua usai lebaran. 

Jika biasanya tengkulak langsung menentukan harga, anda bisa menunda penentuan harga nanti setelah tengkulak menjual ke pabrik.

Anda cukup berjanji berapa persen harga yang akan diberikan pada tengkulak. 

Hal ini bukan hanya menghindari kerugian besar bagi anda, namun juga kerugian bagi tengkulak. 

BACA JUGA:Kamu Sariawan? Ini 9 Obat Alami yang Mudah Didapat

Sehingga harga yang anda terima benar-benar sesuai dengan harga yang ditetapkan pabrik 

Berikut adalah sebab terjadinya penurunan harga dan tips untuk menghindari kerugian terlalu besar bagi anda petani kelapa sawit. (*)

Kategori :