Miliki Potensi Bagus, DKPP Bengkulu Tengah Akan Kembangkan Perikanan

Kepala DKPP Bengkulu Tengah, Helmi Yuliandri, SP, MT.-foto: jeri/koranrb.id-

BACA JUGA:Ini 6 Kriteria Calon Kepala Daerah yang Berpotensi Menang di Pemilu, Anda Memenuhi Syarat ?

BACA JUGA:Tidak Perlu ke Kota Besar untuk jadi Kaya, Berikut 5 Rekomendasi Usaha di Pedesaan

5 Juni 2024, DKPP Kabupaten Bengkulu juga sudah melakukan koordinasi dengan seluruh penyuluh perikanan yang bertugas di Kabupaten Bengkulu Tengah. 

Koordinasi ini dilakukan untuk menentukan langkah yang tepat dalam mengembangkan perikanan budidaya.

"DKPP juga akan melakukan survei dan identifikasi secara langsung ke Pokdakan untuk mengetahui apa permasalahan dan kendala yang dialami. Kita akan rumuskan solusi yang tepat agar Pokdakan menjadi berkembang, maju dan sejahtera,” jelas Helmi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan