Media Partner Astra Motor Bengkulu Mengolah Sampah ‘Green Kalcer’
GREEN KALCER: Media partner Astra Motor Bengkulu diundang untuk mengikuti acara "Green Kalcer" dengan pembicara RB Sutarno - Hero ESG AHM. VAN/RB--
Pengolahan sampah dengan media ember 25 liter, kemudian satu gelas air dengan tiga sendok gula putih yang dilarutkan.
Kemudian untuk praktik yang kedua yakni cara pembuatan Eco Enzyme dengan menggunakan satu kilogram gula merah.
BACA JUGA:Berdayakan IKM Tenun dan Olahan Kelapa, Kemenperin Gelar Pelatihan
BACA JUGA:Dorong Dimensi Pembangunan Bagi Negara Berkembang Untuk Pertumbuhan Berkelanjutan
Tiga kilogram sampah kulit buah segar atau tiga kilogram buah afkiran. Satu buah ember volume 25 liter dan 10 liter air bersih.
Sementara itu, kebutuhan perlengkapan lainnya yakni untuk personal atau pembuat pupuk seperti, sarung tangan plastic, alat pengaduk atau skop kecil, spatula atau lainnyadan masker medis.
Dan praktek pembuatan pupuk dipandu pembicara melalui zoom meeting.
Dinda berharap dengan adanya kegatan Green Kalcer Bersama jurnalis rekanan dari Honda Bengkulu ini kegiatan ini tidak hanya diharapkan dapat mempererat hubungan antara Astra Motor Bengkulu dan sesama peserta tetapi juga memberikan pengetahuan baru mengenai implementasi budaya hijau di lingkungan kerja dan kehidupan sehari-hari kepada masyarakat.
"Terima kasih kepada rekanan media yang sudah ikutan dalam pembelajaran di kegiatan Green Kalcer, semopga bermanfaat bagi kita dan masyarakat," sampai Dinda.