Kerja Sama RBMG dan BKKBN Turunkan Stunting di Bengkulu
KOMPAK: Direktur RBMG Dr. H. M. Muslimin, SH, MH dan Kepala BKKBN Perwakilan Bengkulu usai audiensi, kemarin.--ABDI/RB
BACA JUGA:5 Aktivitas Sebabkan Gangguan Pada Pencernaan, Kamu Pernah Lakukan yang Mana?
Sementara itu, Dirut RBMG Dr. H. M. Muslimin, SH, MH mengatakan, atas pertemuan tersebut ia menekankan banyak hal yang dapat kerjasamakan.
Terutama dalam upaya penurunan angka stunting di Provinsi Bengkulu.
Seperti dengan adanya kerja sama nantinya, dapat menyebarluaskan informasi sesuai lokus dan fokus RBMG.
Namun tidak menutup kemungkinan, RBMG siap membantu apa yang bisa diberikan untuk penurunan stunting.
"Kita siap berkolaborasi untuk menurunkan angka stunting," ungkap Muslimin.